Penutupan Bulan Bahasa Bali Tahun 2020

Kamis 27 Februari 2020 , Protokol Provinsi Bali mengatensi kegiatan Wakil Gubernur Bali (Tjokorda Oka Artha Ardhana Sukawati) dalam rangka menghadiri Penutupan Bulan Bahasa Bali Tahun 2020 bertempat di Gedung Ksirarnawa Taman Budaya art center.